Steve Dumbon Sebut Hanya KPU yang Berhak Tetapkan Paslon Menang dalam Pilkada 2024

SENTANINEWS.ID – Jayapura Kota – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua, Steve Dumbon menegaskan, hasil rekapitulasi yang dilakukan oleh tim pemenangan pasangan calon (Paslon) tidak dapat dijadikan acuan sebab hanya KPU yang bisa memutuskan siapa yang kalah dan menang. Mengenai hasil perhitungan suara yang banyak beredar di media sosial, Steve menegaskan bahwa KPU akan mengikuti pedoman jadwal dan tahapan yang sudah ditetapkan. “Hasil perhitungan … Lanjutkan membaca Steve Dumbon Sebut Hanya KPU yang Berhak Tetapkan Paslon Menang dalam Pilkada 2024

Hadiri Pencanangan Gerbang Natal 2024, Kapolresta Jayapura Ajak Semua Pihak Jaga Kondusifitas Kamtibmas

SENTANINEWS.ID – Jayapura Kota – Kapolresta Jayapura Kota Dr. Victor D. Mackbon, S.H., S.IK., M.H., M.Si hadiri giat Pencanangan Gerbang Natal yang diselenggarakan Pemerintah Kota Jayapura untuk seluruh elemen masyarakat guna menyambut perayaan Natal 25 Desember 2024. Pencanangan ini digelar di Taman Imbi Kota Jayapura, Papua, Minggu 1 Desember 2024 dengan mengusung tema “Marilah Kita Pergi ke Betlehem”. Kapolresta dalam sambutannya menyampaikan dengan adanya Gerbang … Lanjutkan membaca Hadiri Pencanangan Gerbang Natal 2024, Kapolresta Jayapura Ajak Semua Pihak Jaga Kondusifitas Kamtibmas

Polisi Jayapura Musnahkan Ganja Seberat 9 Kg Lebih Atas Dua Perkara Narkoba

SENTANINEWS.ID – Jayapura Kota – Satuan Reserse Narkoba Polresta Jayapura Kota melaksanakan pemusnahan barang bukti Narkotika jenis Ganja seberat 9.163,72 gram atas 2 (dua) perkara, di samping Bank BTN Kota Jayapura, Papua, Senin pagi, 2 Desember 2024. Pemusnahan dipimpin langsung Kasat Resnarkoba Polresta Jayapura Kota AKP Febry V. Pardede, S.T.K., S.IK dilakukan oleh kedua tersangka serta disaksikan Ka Siwas Polresta Jayapura Kota AKP Enis M. … Lanjutkan membaca Polisi Jayapura Musnahkan Ganja Seberat 9 Kg Lebih Atas Dua Perkara Narkoba

Astra Motor Papua Terima Penghargaan dari Sekolah Negeri Khusus Sains dan Bahasa Papua atas Edukasi Safety Riding

SENTANINEWS.ID – JAYAPURA – Astra Motor Papua sebagai Main Dealer sepeda motor Honda untuk wilayah Papua Kembali menunjukkan komitmennya terhadap keselamatan berkendara. Kali ini Astra Motor Papua menerima penghargaan Corporate Award dari Sekolah Negeri Khusus Sains dan Bahasa Papua. Penghargaan ini diserahkan oleh Kepala Sekolah, Yanet Berotabui, S.Pd., M.M.Pd., kepada pihak Astra Motor Papua. Adm and Fin Manager Astra Motor Papua, Bagas Fensanarko menyatakan bahwa … Lanjutkan membaca Astra Motor Papua Terima Penghargaan dari Sekolah Negeri Khusus Sains dan Bahasa Papua atas Edukasi Safety Riding

“Tendangan Berhadiah”, Showroom event menarik khas Astra Motor Sorong

SENTANINEWS.ID – JAYAPURA – Kegiatan showroom event merupakan kegiatan yang dilakukan dealer Honda untuk mengundang konsumen loyal maupun masyarakat umum untuk datang ke showroom. Tentunya pada pelaksanaannya diadakan kegiatan yang menarik di showroom, salah satunya adalah tendangan berhadiah. Kegiatan ini merupakan bentuk kreativitas untuk dapat memberikan hal yang menarik bagi konsumen maupun masyarakat. Retail Manager Astra Motor Papua, Dika Ashari menyatakan bahwa Dealer Astra di … Lanjutkan membaca “Tendangan Berhadiah”, Showroom event menarik khas Astra Motor Sorong

PLN Sukses Jaga Keandalan Kelistrikan Selama Pilkada Serentak 2024 di Tanah Papua

SENTANINEWS.ID – JAYAPURA – PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah (UIW) Papua dan Papua Barat berhasil menjaga keandalan pasokan listrik selama pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 yang berlangsung pada 27 November lalu. Keberhasilan ini merupakan hasil dari berbagai upaya dan persiapan matang yang dilakukan oleh PLN untuk mendukung proses demokrasi di Tanah Papua. General Manager PLN UIW Papua dan Papua Barat, Rizky Mochamad, menyatakan bahwa seluruh … Lanjutkan membaca PLN Sukses Jaga Keandalan Kelistrikan Selama Pilkada Serentak 2024 di Tanah Papua

Senyum Ceria Jelang Natal Satgas TNI Bagikan Pakaian Baru

SENTANINEWS.ID – Oksibil – Menyambut semangat Natal, Satgas Yonif 512/QY mengadakan kegiatan sosial dengan membagikan pakaian baru kepada masyarakat di Distrik Kiwirok. Aksi yang dilakukan pada awal Desember 2024 ini membawa kebahagiaan, khususnya bagi anak-anak dan keluarga di wilayah Kiwirok, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua Pegunungan, Sabtu 30 November 2024. Momen ini penuh kehangatan, terlihat dari senyum ceria warga saat menerima bantuan. Salah satu warga, Mama … Lanjutkan membaca Senyum Ceria Jelang Natal Satgas TNI Bagikan Pakaian Baru

Pesan Damai Tokoh Agama pada Momen Desember di Tanah Papua

SENTANINEWS.ID – Jayapura Kota – Tokoh agama di tanah Papua, Pastor Yohanes Jonga Pr meminta kepada semua pihak menjaga persatuan dan kesatuan bangsa pada momen 1 Desember. Apalagi menurutnya bulan Desember adalah bulan penuh makna bagi umat Kristiani dalam menyongsong perayaan Natal dan menyambut tahun baru. “Biarlah pada momen Desember ini, masyarakat Papua menyiapkan diri dalam menyambut Natal dan menyongsong tahun baru, agar lebih damai, … Lanjutkan membaca Pesan Damai Tokoh Agama pada Momen Desember di Tanah Papua

MARI-YO Sementara Unggul, Eh…Web Sedang Perbaikan

SENTANINEWS.ID – Jayapura Kota – Hingga Sabtu pagi, 30 November 2024, pasangan calon gubernur dan wakil gubernur, Mathius Fakhiri-Aryoko Rumaropen (MARI-YO) masih unggul dalam perolehan suara dalam pilkada di ProvinsiPapua. Hasil penghitungan suara atau real count Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menunjukkan pasangan nomor urut 2 itu sementara unggul dari pasangan Benhur Tomi Mano-Yermias Bisai di Bumi Cenderawasih. Pantauan di laman pilkada2024.kpu.go.id , Sabtu (30/11/2024) … Lanjutkan membaca MARI-YO Sementara Unggul, Eh…Web Sedang Perbaikan

Profil lawan-lawan Timnas Indonesia pada fase grup Piala AFF 2024

SENTANINEWS.ID – JAKARTA – Timnas Indonesia akan melakoni pergelaran Piala AFF pada tahun 2024 ini setelah terakhir kali tampil pada edisi 2022, atau dua tahun silam. Ketika Piala AFF 2022, Indonesia berstatus mengalami penurunan prestasi setelah hanya mampu menembus partai semifinal, meski pada edisi 2020 berhasil tampil hingga laga final. Dikutip dari Antaranews.com, Pada Piala AFF 2024, Indonesia akan tergabung di Grup B bersama salah … Lanjutkan membaca Profil lawan-lawan Timnas Indonesia pada fase grup Piala AFF 2024