Kembangkan Teknologi Untuk Transisi Energi, PLN Libatkan Laboratorium EBT di Amerika

SENTANINEWS.ID – Sharm El-Sheikh– PT PLN (Persero) terus membuka kolaborasi dengan berbagai pihak untuk mendukung transisi energi. Kali ini, PLN bersama The U.S. National Renewable Energy Laboratory melakukan penandatanganan _Memorandum of Understanding_ (MoU) terkait pelaksanaan transformasi sistem tenaga listrik global (G-PST) pada agenda COP27 di Sharm El Syeikh, Mesir (8/11) lalu. Penandatanganan dilakukan oleh Direktur Transmisi dan Perencanaan Sistem PLN, Evy Haryadi dan Pricipal Investigator … Lanjutkan membaca Kembangkan Teknologi Untuk Transisi Energi, PLN Libatkan Laboratorium EBT di Amerika

PLN Gandeng JICA dalam Studi Percepatan Transisi Energi di Indonesia

SENTANINEWS.ID – Nusa Dua – PT PLN (Persero) dan _Japan International Cooperation Agency_ (JICA) bekerja sama dalam studi percepatan transisi energi _di Indonesia_. Hal tersebut dituangkan dalam penandatanganan _Memorandum of Understanding_ (MoU) antara PLN dengan JICA dalam rangkaian acara _Energy Transition Day_, Selasa (1/11), di Bali. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengatakan tujuan dari _penandatanganan_ MoU ini ialah untuk memperbarui perkiraan kebutuhan listrik pada 2060 untuk … Lanjutkan membaca PLN Gandeng JICA dalam Studi Percepatan Transisi Energi di Indonesia

Sederet Capaian PLN Wujudkan Transisi Energi di Tanah Air

SENTANINEWS.ID – Nusa Dua – PT PLN (Persero) berkomitmen mewujudkan transisi energi untuk mencapai target _net zero emission_ pada tahun 2060. Hingga saat ini, sejumlah torehan positif telah tercapai dalam upaya mendorong energi bersih tersebut. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo memaparkan, PLN telah meluncurkan peta jalan _(roadmap)_ pensiun dini pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) hingga 3,5 Gigawatt (GW). Jumlah tersebut lebih besar dari pensiun alami … Lanjutkan membaca Sederet Capaian PLN Wujudkan Transisi Energi di Tanah Air

Tekan Emisi Karbon, PLN Hasilkan Listrik Hijau 394 GWh dari Cofiring di 33 PLTU

SENTANINEWS.ID – Jakarta – PT PLN (Persero) berhasil menerapkan cofiring atau penggunaan biomassa untuk menggantikan batu bara sebagai bahan bakar di 33 pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) dengan total energi hijau yang dihasilkan mencapai 394 gigawatt hour (GWh). Program ini adalah bagian dari transformasi Green yang dilakukan PLN melalui utilisasi PLTU yang sudah ada untuk menghasilkan energi bersih. “Pencapaian tersebut menjadi bukti keseriusan PLN dalam … Lanjutkan membaca Tekan Emisi Karbon, PLN Hasilkan Listrik Hijau 394 GWh dari Cofiring di 33 PLTU

Sambut Hari Listrik Nasional ke-77, Ini Deretan Gebrakan PLN Pacu Penggunaan Kendaraan Listrik di Tanah Air

SENTANINEWS.ID – Jakarta – PT PLN (Persero) mendorong penggunaan kendaraan listrik yang ramah lingkungan melalui pengembangan ekosistem kendaraan listrik _(EV ecosystem)._ Dalam menyambut Hari Listrik Nasional ke-77 yang jatuh pada 27 Oktober 2022, PLN terus menunjukkan komitmennya untuk memacu pengembangan ekosistem kendaraan listrik tersebut. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengatakan, pengembangan _EV ecosystem_ akan mendorong penggunaan kendaraan listrik yang bersih di Tanah Air. Sebab, _EV … Lanjutkan membaca Sambut Hari Listrik Nasional ke-77, Ini Deretan Gebrakan PLN Pacu Penggunaan Kendaraan Listrik di Tanah Air

Di Hari Listrik Nasional ke-77, PLN Buktikan Transformasi Berbuah Manis Lewat Digitalisasi

SENTANINEWS.ID – Jakarta -PT PLN (Persero) terus melakukan transformasi untuk meningkatkan pelayanan kepada pelanggan. Bertepatan dengan Hari Listrik Nasional ke-77, PLN menunjukkan transformasi itu semakin mantap melalui digitalisasi sehingga pelanggan bisa terlayani dengan cepat. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengatakan, digitalisasi memegang peran penting dalam transformasi. Hal itu seperti terjadi pada PLN Mobile di mana pelanggan kini tak harus menguras tenaga dan waktu untuk mendapatkan … Lanjutkan membaca Di Hari Listrik Nasional ke-77, PLN Buktikan Transformasi Berbuah Manis Lewat Digitalisasi

Jualan di Marketplace PLN Mobile, UMKM Angkola Kopi Siprok Laku Keras

SENTANINEWS.ID – Jakarta – Mitra Binaan PT PLN (Persero) di Rumah BUMN Padang Sidimpuan, Angkola Kopi Sipirok (AKS) terpilih mewakili Pulau Sumatera untuk tampil dalam ajang Pasar Digital UMKM Indonesia (PaDi UMKM), Hybrid Expo Batch 3 Tahun 2022. Acara ini digelar Kementerian BUMN sebagai wadah pemasaran pelaku UMKM yang berlangsung secara _offline_ di Gedung Sarinah dari 28 September-2 Oktober 2022, dan _online_ 28 September-12 Oktober … Lanjutkan membaca Jualan di Marketplace PLN Mobile, UMKM Angkola Kopi Siprok Laku Keras

Kemudahan Tukar Baterai Motor Listrik, Dirut: Pakai PLN Mobile Cukup 1 Menit

SENTANINEWS.ID – Jakarta – Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo meninjau Stasiun Penukaran Baterai Kendaraan Listrik Umum (SPBKLU) milik PT PLN (Persero). Kehadiran layanan tukar baterai ini memudahkan pengguna sepeda motor listrik dalam mengisi daya kendaraannya. Peninjauan tersebut dilakukan di Jakarta Convention Center, Senayan pada Selasa (11/10). Turut hadir dalam peninjauan tersebut Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman … Lanjutkan membaca Kemudahan Tukar Baterai Motor Listrik, Dirut: Pakai PLN Mobile Cukup 1 Menit

PLN Raih Penghargaan INDI 4.0 Kemenperin 2022, Target Skor Tahun 2024 Berhasil Dicapai Tahun Ini

PLN menjadi salah satu BUMN yang mendapatkan predikat paling terdepan dalam transformasi digital untuk menjawab Era 4.0* SENTANINEWS.ID – Jakarta – PT PLN (Persero) telah siap menghadapi era industri digital 4.0. Hal ini terwujud dari apresiasi yang diberikan Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terhadap PLN. Kemenperin memberikan skor 3.5 kepada transformasi digital yang dilakukan PLN. Sekretaris Jenderal Kementerian Perindustrian Dody Widodo menjelaskan bahwa saat ini sektor industri … Lanjutkan membaca PLN Raih Penghargaan INDI 4.0 Kemenperin 2022, Target Skor Tahun 2024 Berhasil Dicapai Tahun Ini

PLN Mobile Raih Penghargaan Marketeers Omni Brands of the Year 2022

*Menghadapi perubahan proses bisnis seiring perkembangan teknologi, PLN terus menyempurnakan layanannya agar dapat menghadirkan proses pelayanan yang cepat, tepat dan unified bagi pelanggan* SENTANINEWS.ID – Jakarta – Transformasi pelayanan pelanggan yang dijalankan oleh PT PLN (Persero) melalui aplikasi PLN Mobile mendapatkan apresiasi penghargaan Marketeers Omni Brands of the Year 2022 dari MarkPlus, Inc. Penghargaan bergengsi ini membuktikan upaya PLN untuk terus meningkatkan pengalaman pelanggan dalam … Lanjutkan membaca PLN Mobile Raih Penghargaan Marketeers Omni Brands of the Year 2022